Aku selalu menjadi seorang wanita
Yang menyembunyikan wajahnya
Takut tuk menyampaikan kepada dunia
Apa yang ingin kukatakan
Namun ada mimpi yang kupunya
Dalam diri ini
Harus kutunjukan
Saatnya tuk katakan kepadamu
Katakan kepadamu
Inilah kenyataanya
Inilah aku
Ku berada ditempat yang seharusnya
Kan kubiarkan cahaya menyinariku
Sekarang kutemukan siapakah aku
Tak ada cara lain tuk menahan ini
Tak akan lagi ku sembunyikan siapakah aku
Inilah aku
Apa kau tahu bagaimana rasanya
Saat berada didalam kegelapan
Bermimpi tentang hidup
Saat kau adalah bintang yang bersinar
Walaupun kelihatannya
Sangat jauh
Ku harus percaya kepada diriku sendiri
Inilah satu-satunya jalan
Inilah kenyataanya
Inilah aku
Ku berada ditempat yang seharusnya
Kan kubiarkan cahaya menyinariku
Sekarang kutemukan siapakah aku
Tak ada jalan lain menahan ini lagi
Tak akan lagi ku sembunyikan siapakah aku
Inilah aku
Kaulah suara yang kudengar dalam pikiranku
Alasan mengapa ku bernyanyi
Ku ingin menemukanmu
Ku harus menemukanmu
Kaulah bagian terakhir yang hilang, yang kubutuhkan
Lagu didalamku
Ku ingin menemukanmu
Ku harus menemukanmu
Inilah kenyataanya
Inilah aku
Ku berada ditempat yang seharusnya
Kan kubiarkan cahaya menyinariku
Sekarang telah kutemukan siapakah aku
Tak ada jalan lain menahan ini lagi
Tak akan lagi ku sembunyikan siapakah aku
Inilah aku
Kaulah bagian terakhir yang hilang, yang kubutuhkan
Lagu didalamku
Inilah aku
Kaulah suara yang kudengar dalam pikiranku
Alasan mengapa ku bernyanyi
Sekarang telah kutemukan siapakah aku
Tak ada jalan lain menahan ini lagi
Tak akan lagi ku sembunyikan siapakah aku
Inilah aku