Malam ini kau adalah dunia bagiku, bagian dari misteri
Kita tak butuh bermacam alasan untuk mencintai
Katakan kau tak akan pergi, itu lah yang ingin ku tahu
Dan ketika kau menutup matamu, aku masih disini
Dan bila dunia ini berakhir (improved)
Kau lah satu-satunya alasan ku untuk mencinta
Aku 'kan temukan jalan
Satu hati mungkin berdusta, satu kecupan mungkin mati
Tapi kita hidup, hidup dan belajar untuk terbang
Terbang ke langit gelap
Lebih kuat dari sang malam
Bila kau memelukku saat ini, semua yang ku rasa adalah dirimu
Karena kau lah satu-satunya alasanku untuk mencinta
Berartinya dirimu bagiku, memang seperti itu lah dirimu (improv)
Dan ketika kau menyentuh bintang-bintang, aku ada disana
Dan ketika dunia ini berakhir
Aku 'kan menjadi alasan bagimu untuk mencinta
Aku 'kan temukan jalan
Satu hati mungkin berdusta, satu kecupan mungkin mati
Tapi kita hidup, hidup dan belajar untuk terbang
Terbang ke langit gelap
Lebih kuat dari sang malam