aku akan taruhkan hidupku, seperti aku taruhkan hatiku
kaulah satu satunya, sayang
aku tak pernah seyakin ini sebelumnya
itu membuat hatiku gila
Aku tak bisa bertahan, ku tak bisa menahan sekarang
seperti yang aku lakukan sebelumnya
sayang, lihatlah aku
aku jatuh seperti orang bodoh karnamu
sayang, tak dapatkah kau lihat
aku akan lakukan segala yang kau inginkan
aku berkata pada diriku sendiri terlalu dalam
lalu terjatuh lebih dalam
setiap kau melihatku
bagaimana kau lakukan itu, sayang?
membuatku merasa satu-satunya perempuan yang hidup untukmu
aku tak tahu itu apa yang membuatku jatuh seperti ini
pertamakalinya di tanganku, aku tahu
caramu memegangku, aku tahu mungkin itu
apa yang selama ini aku cari
sayang, lihatlah aku
aku jatuh seperti orang bodoh karnamu
sayang, tak dapatkah kau lihat
aku akan lakukan segala yang kau inginkan
aku berkata pada diriku sendiri terlalu dalam
lalu terjatuh lebih dalam
setiap kau melihatku
setiap kau melihatku